Cara Menginstal Dua Aplikasi Whatsapp di Ponsel Andriod

Aplikasi WhatsApp adalah aplikasi chatting yang cukup populer. WhatsApp memiliki fitur yang sama seperti halnya BBM. Tetapi WhatsApp lebih banyak dipakai karena tidak terdapat banyak iklan. Atau bisa saya katakan tidak ada iklan sama sekali pada aplikasi WhatsApp ini. Satu lagi, meskipun keduanya memiliki fitur Broadcast Messages, hal ini jarang terjadi pada aplikasi WhatsApp.


Seiring dengan perkembangan teknologi ponsel pintar Android. Kini kita dapat menginstal dua aplikasi WhatsApp dalam satu ponsel Android. Hal ini tentu sangat menguntungkan bukan? Berikut ini saya akan berbagi tips dan trik bagaimana menginstal dua aplikasi WhatsApp dalam satu ponsel android.

1. Unduh aplikasi GBWhatsApp, untuk aplikasi WhatsApp yang kedua. Unduh disini
2. Instal aplikasi GBWhatsApp, jika sudah selesai jalankan aplikasi tersebut menggunakan nomor ponsel yang berbeda.
3. Selesai. Kini kita sudah memiliki dua aplikasi WhatsApp dalam satu ponsel

Kita tidak perlu melakukan perubahan apapun pada aplikasi WhatsApp sebelumnya yang sudah kita download dari Play Store. Dan untuk menginstal aplikasi GBWhatsApp ini ponsel kita tidak perlu di root terlebih dahulu. 
Bagaimana? Mudah bukan? Semoga bermanfaat.
Cara Menginstal Dua Aplikasi Whatsapp di Ponsel Andriod Cara Menginstal Dua Aplikasi Whatsapp di Ponsel Andriod Reviewed by Unknown on 12:26 pm Rating: 5

No comments:

Responsive Ads Here
Powered by Blogger.